Tentu menjadi dambaan banyak orang, ketika bisa mendapatkan job berupa hobi yang dibayar.
Hal ini karena bila pekerjaan Anda adalah hobi Anda sendiri maka tak akan terasa jenuh ketika bekerja.
Apakah Anda berminat bekerja pada bidang hobi Anda?
25 Hobi yang Dibayar dan Menghasilkan Cuan
Berikut beberapa hobi yang bermanfaat serta bisa menghasilkan uang, simak sampai habis.
1. Menulis
Menulis adalah salah satu kegiatan yang disukai oleh banyak orang.
Beberapa orang suka menulis jurnal, artikel maupun cerita fiksi.
Perlu Anda tahu bahwa hobi menulis dapat dijadikan kegiatan mengisi waktu kosong dan menghasilkan uang.
Caranya yakni, Anda bisa mengikuti lomba menulis berhadiah uang tunai, menerbitkan buku, atau melamar pekerjaan tetap di bidang menulis.
2. Menggambar
Hobi yang bisa dijadikan pekerjaan selanjutnya ialah menggambar.
Jangan menganggap remeh hobi ini, sebab banyak orang yang membutuhkan jasa gambar.
Orang memerlukan penggambar untuk membuat logo, karya seni, desain corak baju dan benda apapun.
Oleh karena itu bila anda memiliki hobi menghambat jangan sia-siakan, Anda bisa memanfaatkan sebagai mata pencaharian.
3. Kaligrafi
Jenis hobi ini hampir mirip dengan menggambar, namun agak berbeda.
Kaligrafi adalah jenis seni berupa menulis dengan indah.
Di Indonesia sendiri banyak orang menulis tulisan arab lalu dijadikan seni untuk hiasan umat muslim.
Anda bisa menjual produk kaligrafi anda dan memperoleh keuntungan.
4. Berkebun
Selain menyehatkan, berkebun rupanya ialah hobi yang menguntungkan.
Berkebun mengharuskan Anda menanam tanaman dan beraktivitas di luar ruangan.
Tapi selain itu hasil dari perkebunan Anda tersebut bisa dijual begitu Anda memanennya.
5. Mengemudi
Beberapa orang menganggap bahwa mengemudi adalah kegiatan yang menyenangkan, karena alasan-alasan tertentu.
Bila Anda adalah bagian dari orang-orang itu, Anda bisa memanfaatkan hobi ini menjadi pekerjaan.
Anda bisa mulai melamar pekerjaan sebagai driver, kurir, jasa antar dan sebagainya.
6. Memasak
Memasak adalah hobi wanita yang menghasilkan uang, bahkan pria pun juga bisa melakukannya.
Bila Anda suka membuat olahan enak dan mengenyangkan tiap hari, timbangkanlah untuk mendirikan usaha kuliner.
Selain itu Anda juga bisa melamar sebagai koki di sebuah tempat makan.
- Memanggang Kue & Roti
Ada pula orang yang cenderung menyukai proses pembuatan roti.
Anda akan senantiasa berinteraksi dengan oven dan tepung, ini akan sangat menyenangkan.
Hobi memasak makanan pun merupakan hobi yang menghasilkan peluang usaha dan rugi dilewatkan oleh Anda yang menyukai aktivitas memanggang kue.
Hal ini dikarenakan ada banyak orang yang menjadi penggemar roti maupun kue.
7. Membuat Website atau Blog
Bila anda ahli untuk membuat situs web maupun blog yang cantik dan sistematis, Anda bisa memanfaatkan guna mencari pundi-pundi rupiah.
Banyak blogger dan pemilik bisnis yang membutuhkan website dan blog sesuai keinginan mereka.
Jadi sayang sekali bila dilewatkan.
8. Manajemen Media Sosial
Jika Anda hobi mengikuti trend yang ada di sosial media, Anda bisa memanfaatkannya sebagai ladang uang.
Anda bisa melamar menjadi social media spesialis yang dipekerjakan untuk mengembangkan akan sosmed sebuah perusahaan maupun agency.
9. Menjahit
Judul hobi yang bisa menghasilkan uang selanjutnya adalah hobi menjahit.
Dengan menjahit Anda bisa menghasilkan produk kain seperti baju, selimut, mukena dan sebagainya.
Anda bisa menawarkan jasa jahit Anda ke kerabat, tetangga maupun saudara Anda.
10. Merajut
Merajut adalah salah satu dari 10 hobi anak rumahan yang menghasilkan uang teratas.
Hasil kerajinan dari proses merajut terkadang lebih disukai karena hasilnya yang cantik.
Bagi Anda yang hobi serta tlaten untuk merajut Anda bisa mengambil peluang ini.
11. Membuat Video YouTube
Orang yang senang membuat video YouTube layak menerima quote hobi yang dibayar.
Banyak content creator YouTube yang telah menjadi kaya karena hobinya ini.
Anda bisa mengikuti jejak para creator sukses tersebut.
12. Make Up
Banyak peluang bagi orang yang berkeahlian make up seperti menjadi make up artist, membuat konten dan menjadi influencer.
Dengan begitu Anda bisa menghasilkan uang dari jasa Anda, AdSense maupun endorse brand produk make up.
13. Fotografi
Ada banyak orang membutuhkan jasa fotografi seperti, anak sekolah yang akan membuat buku tahunan, pre-wedding dan saat acara pernikahan.
Anda bisa memilih profesi ini untuk mencari nafkah sehari-hari.
14. Menari
Yang menyenangkan seperti menari pun juga bisa menghasilkan uang.
Caranya yakni Anda bisa menjadi guru tari, menggelar acara dengan penampilan Anda, dan membuat konten video.
15. Traveling
Travelling adalah hobi yang disukai banyak orang.
Anda bisa berjalan-jalan ke seluruh dunia dan mengunjungi berbagai tempat wisata.
Namun Anda juga bisa mendapatkan penghasilan dari hobi ini.
Yakni dengan membagikan pengalaman Anda di YouTube maupun Blog.
16. Membuat Kursus Online
Pasca pandemi Covid membuat pembelajaran online semakin marak disenangi orang-orang.
Selain praktis, kursus online dapat dilakukan kapan saja dan ditonton berkali-kali.
Anda bisa membagikan pembelajaran mengenai hal yang Anda kuasai dan memperoleh uang dari sana.
17. Coding
Dengan memiliki hobi Coding Anda bisa mencari pekerjaan berupa freelancer maupun bekerja di perusahaan.
Anda pun bisa membuat produk digital maupun software yang bisa dimanfaatkan orang-orang.
18. Investasi
Prestasi tentu tidak terlepas dari yang namanya uang serta keuntungan.
Hobi investasi sangat menjamin masa depan Anda untuk memiliki simpanan uang lebih banyak tanpa harus lelah bekerja.
19. Kerajinan Kayu
Kerajinan kayu masih banyak diminati, oleh karena itu Anda bisa menjual hasil karya Anda.
Banyak orang bersedia membeli kerajinan kayu dengan harga yang tinggi.
Apalagi bisa hasilnya cantik dan unik.
20. Pengisi Suara
Bila Anda memiliki suara yang jelas dan unik, profesi sebagai pengisi suara akan cocok untuk Anda.
Biasanya pengisi suara akan mengisi suara kartun maupun dubbing film luar negeri.
21. Membuat Podcast
Podcast biasanya kegiatan yang dilakukan dengan cara mewawancarai seorang narasumber.
Dengan melakukan podcast Anda akan memperoleh pengetahuan baru dari narasumber Anda atau Anda juga bisa membuat Podcast secara tunggal dengan membagikan pengetahuan Anda.
Anda bisa mengunggah hasil podcast Anda berupa video maupun suara saja dan memperoleh rupiah dari sana.
22. Menyanyi
Bagi Anda yang memiliki suara bagus jangan menyia-nyiakan bakat Anda tersebut.
Anda bisa membuat konten cover lagu di YouTube serta memperoleh Adsense.
Anda juga bisa menyanyikan lagu Anda sendiri.
Selain itu ada pula kesempatan untuk mengikuti ajang pencarian bakat agar Anda makin terkenal.
23. Belanja dan Mereview Barang
Banyak orang mengira bahwa hobi belanja hanya membuang-buang uang saja, namun tahukah Anda ini bisa menghasilkan keuntungan pula?
Ketika sebelum membeli barang, orang membutuhkan review untuk meyakinkan dirinya bahwa barang itu layak dibeli.
Anda bisa memanfaatkan hal ini dengan membuat review melalui YouTube, blog, maupun konten sosmed lain untuk mendapatkan uang.
24. Barang Antik dan Koleksi
Mengoleksi barang-barang langka adalah suatu hobi yang bisa dijadikan pekerjaan serta unik.
Anda hanya perlu mencari barang unik seperti biasa dengan harga murah.
Selanjutnya menjualnya pada orang yang ingin mencari barang tersebut serta membeli dengan harga yang lebih mahal.
25. Blogging
Blogging adalah kegiatan menulis pada sebuah blog, hingga dapat menghasilkan uang dari Adsense google.
Anda perlu rutin menulis di blog Anda, maupun mengikuti lomba untuk meraih hadiahnya.
Demikian tadi berapa hobi yang dibayar serta beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk memperoleh uang. Bagaimana? Apakah hobi Anda termasuk salah satunya?